Klaim TPNPB Bunuh Guru Dikecam Anggota DPD RI Lis Tabuni

Jayapura (24/3/2025) – Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Dapil Papua Tengah, Lis Tabuni mengecam penyerangan dan pembunuhan terhadap guru dan tenaga kesehatan di Anggruk, Yahukimo, Papua Pegunungan pada Sabtu (22/3/2025).…

Dilimpahkan kembali ke Polda, Kodam Cenderawasih dinilai tak serius ungkap pelaku molotov Jubi

JAYAPURA (27/02/2025) – Komando Daerah Militer atau Kodam XVII/Cenderawasih melimpahkan kembali berkas perkara kasus pelemparan bom molotov di Kantor Redaksi Jubi kepada Kepolisian Daerah atau Polda Papua. Pelimpahan itu menurut…

Uskup Jayapura keluarkan Seruan Kemanusian

Jayapura, 16/12/2024 –  Langit malam di Distrik Oksop, Pegunungan Bintang, yang biasanya sunyi diwarnai gemuruh langkah kaki dan deru kendaraan. Tiga unit mobil Triton, Hilux, dan sebuah truk besar mengangkut…

Seruan Cipayung: Desak Polda Papua Tunjukkan Integritas

Jayapura, 3/11/2024 – Di malam yang sunyi, 16 Oktober 2024, teror menghampiri Kantor Redaksi Jubi di Jayapura, menghantam hati kebebasan pers di Papua. Bom molotov yang dilemparkan, merusak bukan hanya…

KKJ laporkan kasus penyerangan bom molotov di kantor Jubi ke Komnas HAM RI

JAYAPURA, RABU (30/10/2024) – Komite Keselamatan Jurnalis atau KKJ yang juga merupakan bagian dari Koalisi Advokasi Keadilan dan Keselamatan Jurnalis di Tanah Papua melaporkan kasus penyerangan kantor redaksi media Jujur…

Koalisi Jurnalis Desak Pengungkapan Kasus Molotov di Kantor Redaksi Jubi

Jayapura, 23 Oktober 2024 – Koalisi Advokasi Keadilan dan Keselamatan Jurnalis di Tanah Papua mendatangi Markas Polda Papua pada Rabu (23/10/2024), untuk menuntut percepatan pengungkapan kasus pelemparan molotov di Kantor…

Jurnalis dan Pembela HAM Desak Pengungkapan Kasus Molotov di Kantor Redaksi Jubi

Jayapura, 23 Oktober 2024 – Koalisi Advokasi Keadilan dan Keselamatan Jurnalis di Tanah Papua menggelar aksi demonstrasi damai di Kota Jayapura, Papua, pada Rabu (23/10/2024). Aksi ini dilakukan untuk mendesak…

Teror Bom di Kantor Redaksi Jubi, Picu Pembentukan Koalisi AK2J di Tanah Papua

Jayapura,22/10/2024,- Sebagai respon atas insiden terror bom terhadap Kantor Redaksi Jubi pada Rabu 16 Oktober 2024, berbagai organisasi pers, advokat dan lembaga sipil di Tanah Papua bersepakat membentuk Koalisi Advokasi…